22/12/2024

Dalam keseharian, manusia tidak dapat lepas dari permasalahan yang dihadapi di pekerjaan. Umumnya dalam menghadapi permasalahan tersebut, maka ia cenderung mencari referensi dari penyelesaian masalah masa lalu yang mirip dengan permasalahan yang dihadapi saat ini. Yang terjadi adalah masalah saat ini tidak dapat diselesaikan dengan mengandalkan cara lama tersebut, karena banyak faktor, seperti :tingkat urgensi, teknologi, pihak yang terlibat, kedalaman masalah, dan lain-lain.

Sebagai mahasiswa, profesional ataupun pebisnis, berpikir kreatif akan meningkatkan proses kognitif, tergantung pada strategi yang digunakan dalam eksekusi proses dan pengetahuan yang digunakan dalam pemecahan masalah.

Ayo kenali hambatan berfikir kreatif dan cari tahu cara meningkatkan kemampuan befikir kreatif untuk menyelesaikan masalah di pekerjaan dan kehidupan sehari hari:

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *